Penlaian Kinerja Kepala Sekolah SMK Negeri 3 Yogyakarta
1
  • KEPRIBADIAN DAN SOSIAL
    Melaksanakan tupoksi sebagai kepala sekolah dengan penuh kejujuran, ketulusan, komitmen, dan integritas.

  1. Melaksanakan ibadah sesuai dengan agama yang dianutnya
  2. Sikap dan perilaku keteladanan bagi warga sekolah
  3. Empati terhadap masalah yang dihadapi warga sekolah
  4. Kemampuan mengembangkan budaya senyum, salam, sapa, sopan, santun
  5. Pengakuan dari warga sekolah terhadap keteladanannya
    • POIN 1
      Sikap akhlak mulia jarang ditunjukkan dengan:
      1. rajin melaksanakan ibadah sesuai dengan agama yang dianutnya
      2. sikap perilaku teladan (contoh: kejujuran, disiplin waktu, tata tertib sekolah, kebersihan)
      3. buku catatan kegiatan sosial (contoh: mengunjungi/memberi bantuan pada warga sekolah yang sakit)
      4. mengembangkan budaya senyum, salam, sapa, sopan, santun
      5. pengakuan dari warga sekolah terhadap keteladanannya
    • POIN 2
      Sikap akhlak mulia kadang-kadang ditunjukkan dengan:
      1. rajin melaksanakan ibadah sesuai dengan agama yang dianutnya
      2. sikap perilaku teladan (contoh: kejujuran, disiplin waktu, tata tertib sekolah, kebersihan)
      3. buku catatan kegiatan sosial (contoh: mengunjungi/memberi bantuan pada warga sekolah yang sakit)
      4. mengembangkan budaya senyum, salam, sapa, sopan, santun
      5. pengakuan dari warga sekolah terhadap keteladanannya
    • POIN 4
      Sikap akhlak mulia sering ditunjukkan dengan:
      1. rajin melaksanakan ibadah sesuai dengan agama yang dianutnya
      2. sikap perilaku teladan (contoh: kejujuran, disiplin waktu, tata tertib sekolah, kebersihan)
      3. buku catatan kegiatan sosial (contoh: mengunjungi/memberi bantuan pada warga sekolah yang sakit)
      4. mengembangkan budaya senyum, salam, sapa, sopan, santun
      5. pengakuan dari warga sekolah terhadap keteladanannya
    • POIN 4
      Sikap akhlak mulia selalu ditunjukkan dengan:
      1. rajin melaksanakan ibadah sesuai dengan agama yang dianutnya
      2. sikap perilaku teladan (contoh: kejujuran, disiplin waktu, tata tertib sekolah, kebersihan)
      3. buku catatan kegiatan sosial (contoh: mengunjungi/memberi bantuan pada warga sekolah yang sakit)
      4. mengembangkan budaya senyum, salam, sapa, sopan, santun
      5. pengakuan dari warga sekolah terhadap keteladanannya